Acara Pengadegan Kelihan Desa Adat Bugbug Jero Nyoman Purwa Ngurah Arsana dan Pewintenan Prajuru Dulun Desa Adat Bugbug.
Acara Pengadegan Kelihan Desa Adat Bugbug Jero Nyoman Purwa Ngurah Arsana Pada tgl 13, Oktober, 2020 telah dilaksanakan pengadegan Jero Nyoman Purwa Ngurah Arsana . ST sebagai Kelihan Desa Adat Bugbug masa periode 2020 – 2025, dan juga acara pelantikan prajuru Dulun Desa Adat Bugbug. Acara ini berlangsung dengan baik yang dilaksanakan di halaman Balai […]
Ibu Ibu Pakis Desa Adat Bugbug Memegang Peranan Dalam Kegiatan Pembangunan Desa.
Gotong Royong di Sang Hyang Ambu Ibu Ibu Pakis Desa Adat Bugbug Memegang Peranan Penting Dalam Kegiatan Pembangunan Desa Untuk Kesejahtraan Masyarakat Pakis desa adat Bugbug yang adalah paiketan para istri istri warga desa Bugbug yang di ketuai oleh istri Jero Kelihan desa adat Bugbug, Ibu Nyoman Suryati mengadakan kegiatan bersama sama untuk mendukung kegiatan […]
Pembangunan Candi Gapura Desa Adat Bugbug
Pembangunan Gapura Desa Adat Bugbug Gapura Desa Adat Bugbug diharapkan akan menjadi sebuah icon dan awal desa wisata kedepan sehingga bisa menciptakan lapangan pekerjaan untuk masyarakat desa Bugbug. Relief Desa Bugbug Gapura Desa Bugbug Pembangunan Gapura Desa Adat Bugbug Desa Bugbug merupakan salah satu desa tua yang ada di Bali. Banyak peninggalan sejarah budaya yang […]
Pengajengan Bugbug, Upacara Penyomia Ancangan Bhatari Durga
Aci Bugbug Upacara Pengajengan DESA ADAT BUGBUG – Upacara Pengajengan dilakukan menjelang digelarnya Aci/Usaba Dalem yang dirangkaikan dengan Ngusaba Kelod di Desa Adat Bugbug. Di awali dengan melaksanakan Pengajengan Bugbug Kaler di areal Pura Puseh, kemudian dilanjutkan dengan Pengajengan Bugbug Tengah yang dilaksanakan di areal Pura Desa/Bale Agung, dan terakhir adalah Pengajengan Bugbug Kelod di […]
Home
BUGBUG MENYAPA Dibawah kepemimpinan Keliang Desa Adat Bugbug saat ini, Jero Nyoman Purwa Ngurah Arsana, ST dengan melibatkan putra putri terbaik desa, kini Bugbug semakin berbenah untuk kemajuan masyarakat. DESA ADAT BUGBUG BERSAMA JERO NYOMAN PURWA NGURAH ARSANA MEMBANGUN BUGBUG MAJU Renovasi Pembangunan Pura Melanting Dan Rambut Sedana Desa Adat Bugbug INFO SELENGKAPNYA MATURAN DANA […]
Candidasa
Wisata Candidasa Bali Kata Candidasa adalah merupakan salah satu nama dari sebuah pura yang ada di Desa Bugbug, Karangasem Bali, Namun karena area Candidasa menjadi salah satu obyek wisata menarik di Bali, maka Candidasa lebih dikenal dari pada nama desa Bugbug. Area wisata Candidasa mempunyai pantai pasir putih, yang lokasinya berada di desa Bubug kira-kira […]
Desa Bugbug
Desa Bugbug Desa Bugbug Karangasem Bali Desa Bugbug adalah salah satu desa terbesar di Karangasem mempunyai budaya yang telah diwariskan oleh nenek moyang meraka. Secara geografis terletak di daerah pesisir pantai. Adapun nama nama pantai yang ada di desa bugbug seperti pantai Candidasa, Pantai selatan (pasih kelod) dan pantai pasir putih atau yang dikenal dengan […]